Search

Kurs Rupiah Terus Tertekan Dollar AS, Simak Prediksi Hingga Akhir Tahun - Insight Kontan

Berita Market

Rabu, 19 Agustus 2020 | 08:38 WIB

Kurs Rupiah Terus Tertekan Dollar AS, Simak Prediksi Hingga Akhir Tahun

ILUSTRASI. Para analis sepakat menyebut, saat ini kurs rupiah terhadap dollar AS ada di titik keseimbangan.. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/nz

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah masih bergerak melemah terhadap dollar Amerika Serikat (AS). Kemarin, kurs spot rupiah turun 0,34% ke Rp 14.845 per dollar AS. Rupiah bahkan sempat turun hingga Rp 14.875 per dollar AS. Dengan demikian, rupiah sudah melemah selama delapan hari berturut-turut.

Padahal data-data ekonomi Indonesia yang dirilis belakangan menunjukkan angka positif. Kemarin, pemerintah mengumumkan Indonesia mencetak surplus neraca dagang US$ 3,26 miliar. Sebelumnya, cadangan devisa Indonesia juga mencetak rekor tertinggi.

Ini Artikel Spesial

Hanya dengan berlangganan Rp 10.000 selama 30 hari Anda dapat membaca berita pilihan, independen, dan inspiratif ini.

Reporter: Danielisa Putriadita, Hikma Dirgantara
Editor: A.Herry Prasetyo

0.00%

0,00

0.12%

1,00

14.907

-0,07

kurs-rupiah-terus-tertekan-dollar-as-simak-prediksi-hingga-akhir-tahun

Berita Terbaru Market

kurs-rupiah-terus-tertekan-dollar-as-simak-prediksi-hingga-akhir-tahun

Let's block ads! (Why?)

Read Again Vroh https://insight.kontan.co.id/news/kurs-rupiah-terus-tertekan-dollar-as-simak-prediksi-hingga-akhir-tahun

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kurs Rupiah Terus Tertekan Dollar AS, Simak Prediksi Hingga Akhir Tahun - Insight Kontan"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.