Search

China Janji Impor Produk ASEAN Senilai 150 Miliar Dollar AS - kompas.id

Memuat data...

Kompas

Supriyanto

BANDAR SERI BEGAWAN, SENIN — Konferensi Tingkat Tinggi Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara atau ASEAN dan China dimulai Senin (22/11/2021) secara daring. Sejauh ini, pertemuan dalam rangka peringatan 30 tahun hubungan ASEAN dan China itu masih membahas seputar kerja sama perdagangan. China, antara lain, berjanji akan mengimpor produk berkualitas senilai 150 miliar dollar Amerika Serikat dari ASEAN.

Tuan rumah Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) itu adalah Sultan Hasanah Bolkiah karena Brunei Darussalam merupakan ketua ASEAN untuk periode 2021. Presiden China Xi Jinping bertindak selaku tuan rumah pendamping karena KTT ini merupakan peringatan 30 tahun hubungan antara ASEAN dan China yang dimulai sejak 1991. Tak ada perwakilan dari Myanmar dalam kegiatan ini.

Adblock test (Why?)

Read Again Vroh https://www.kompas.id/baca/internasional/2021/11/22/china-janji-impor-produk-asean-senilai-150-miliar-dollar-as

Bagikan Berita Ini

0 Response to "China Janji Impor Produk ASEAN Senilai 150 Miliar Dollar AS - kompas.id"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.